Paul Pogba Tak Sabar Kembali Ke Kota Asal Lawan Juventus

Paul Pogba Tak Sabar Kembali Ke Kota Asal Lawan Juventus

Paul Pogba Tak Sabar Kembali Ke Kota Asal Lawan Juventus


Artikel Bola - Gelandang Manchester United, Paul Pogba menyatakan akan menampilkan permainan menghadapi Juventus nantinya dan sudah tak sabar untuk memperoleh kemenangan di kota asal yakni Turin, markas Juventus. Sebelumnya Manchester United sempat mengalami kekalahan menghadapi Juventus di markas sendiri.

Tetapi Paul Pobga memutuskan akan tampil berbeda dari pertandinga sebelumnya bersama rekan setimnya untuk menghadapi klub asalnya, Juventus dalam laga mendatang. Paul Pogba dulunya pernah membela Juventus dari 2012-2016 dan setelah kontraknya berakhir Pobga kembali lagi ke Manchester United.

Ini juga suatu kebanggaan Paul Pogba bisa berkesempatan untuk kembali ke Turin dan menantikan kembali dari sapaan suporter Juventus. Manchester United beruntung bisa berada dalam satu grup yang sama dengan Juventus, dimana kedua tim bisa saling beradu kemampuan dengan maksimal.

"Saya sendiri masih sering berbicara dengan pemain striker Juventus, Paulo Dybala, Juan Cuadrado dan lainnya. Mereka merupakan sosok pemain yang sangat dekat dengan saya saat berada di Juventus. Tentu saya akan menunjukkan kemampuan sebenarnya dengan rekan setim untuk membungkam Juventus " ujar Paul Pogba di lansir oleh Agen Bola Terpercaya.

Paul Pogba pun ditunjuk sebagai pemain andalan untuk mengantarkan Manchester United mengambil kemenangan dalam laga tandang bersama Juventus.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »